Cara Mendapatkan Lime dan Sandstone di LifeAfter - WarnetGea.com - Online Gaming & Browsing

Cara Mendapatkan Lime dan Sandstone di LifeAfter

Iklan/Advertisment
Iklan/Advertisment

Lime dan Sandstone dalam game LifeAfter dapat anda beli di dalam Furniture Shop.

Dalam kasus kami perhatikan banyak pertanyaan yang muncul dari para pemain LifeAfter, bagaimana cara untuk mendapatkan Lime dan Sandstone. Disini kami akan membagi info untuk membahas seputar Lime dan Sandstone.

• Kunjungi Hope 101, Town Hall

Langkah awal yang harus anda lakukan untuk mendapatkan Lime dan Sandstone dalam permainan LifeAfter adalah mengunjungi kota Hope 101, Town Hall. Di dalam kota akan terdapat banyak pedagang NPC dalam toko yang berbeda.
Anda bisa mengunjungi Hope 101, Town Hall dengan cara menggunakan helikopter yang terdapat dalam development zone rumah anda. 

Pergi ke Furniture Shop di Hope 101



Ketika anda sudah berada dalam kota Hope 101, anda bisa mengunjungi Furniture Shop. Furniture Shop digambarkan dengan sebuah tanda palu di mini map. Perhatikan mini map anda, perhatikan sebuah ikon / lambang palu yang terdapat dalam mini map tersebut dan anda pergi ke arah sana.

• Bicaralah Dengan NPC Funiture Shop

Di dalam Furniture Shop akan ada seorang NPC. Pergilah ke arahnya dan mencoba untuk berbcaralah dengan dirinya.
Setelah anda berbicara dengan dirinya, anda akan diberikan 2 pilihan, klik pada pilihan "Do you have any special items?" Maka anda akan ditunjukkan barang barang yang dapat anda beli darinya dengan menggunakan new dollar.

Anda bisa memilih Slime kemudian memilih jumlah yang anda inginkan apabila anda ingin membeli SLime, atau anda bisa memilih Sandstone dan memilih jumlah yang anda inignkan apabila inign membeli sandstone.
Iklan/Advertisment

0 komentar

Post a Comment

Featured

[Komputer][recentbylabel]